Kamis, 23 Juli 2015

Daerah Cipanas yang sejuk dan dingin

Awal tahun 2015, kami mengadakan pelatihan dan kepemimpinan bagi anak-anak setingkat SLTP-SLTA. Kebetulan lokasinya ada di Cipanas Puncak tepatnya di pesantren Al Kautsar. Perjalanan dari Jakarta lumayan jauh, berangkat pada malam hari, supaya tidak terhindar macet. 

Setelah kurang lebih 3 jam perjalanan, tiba kami di lokasi. Pemandangan dari lokasi pesantren sungguh luar biasa. Udara yang sejuk, dingin dan dikelilingi oleh pertanian segala sayur-sayuran menambah enak di lihat. 
Nih ane kasih dokumentasinya diatas.

Tidak ada komentar: